4. Menjaga bentuk tubuh dengan diet dan olahraga
“Saya takut dia tidak suka lagi pada saya kalau tubuh saya tidak bugar.” Karena pria makhluk visual, kamu tetap harus menjaga bentuk tubuh. Tentu saja jangan berlebihan, yang penting sehat. Pria lebih menyukai tubuh berlekuk daripada tulang berbalut kulit.