9 Momen Saat Pria Tersentuh oleh Kedalaman Cinta Pasangan

8. Kamu memberi kado buatan tangan sendiri untuk ulang tahunnya


“Cara ini lebih berharga daripada jika dia membeli sesuatu dari toko.” Mencurahkan waktu untuk membuatkan dia hadiah adalah cara mudah dalam menyampaikan rasa cintamu. Jika kamu tidak terlalu pandai membuat kerajinan, kamu juga bisa memikirkan hadiah yang orisinil tapi sederhana, seperti album kenangan kalian.